Sunday, 7 June 2009

Selasa, 30 Oktober 2007

beriak senang sang alam raya
duniaku cerah
semua lagu indah

lewat sudah kabut senyap
mentari di depan begitu terang
aku letakkan bebanku berat
senyum berukir
tawaku lepas
bukankah ini akhir perjalanan kita?

aku berterimakasih pada Tuhan
atas kepergian kamu